Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Hasil Indonesia vs Ekuador: Ini Susunan Pemain Kedua Tim

Pelatih timnas U-17 Indonesia Bima Sakti langsung menurunkan tim terbaik dalam susunan pemain kontra Ekuador di Piala Dunia U-17 2023.
Susunan pemain Timnas U-17 Indonesia di Piala Dunia U-17/PSSI
Susunan pemain Timnas U-17 Indonesia di Piala Dunia U-17/PSSI

Bisnis.com, SOLO - Pelatih timnas U-17 Indonesia Bima Sakti langsung menurunkan tim terbaik dalam susunan pemain kontra Ekuador di Piala Dunia U-17 2023.

Timnas U-17 Indonesia menghadapi Ekuador dalam laga pertama Grup A Piala Dunia U-17 2023 di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jumat (10/11/2023).

Pelatih timnas U-17 Indonesia Bima Sakti menurunkan skuad terbaik untuk melawan Ekuador.

Dua pemain diaspora yakni Ji Da Bin dan Welber Jardim langsung masuk dalam starting XI timnas U-17 Indonesia vs Ekuador.

Selain itu, kapten tim Muhammad Iqbal Gwijangge juga bakal mengisi pos jantung pertahanan alias posisi bek tengah.

Di sektor gelandang, Bima Sakti menurunkan Kafiatur Rizky, Figo Dennis, dan Riski Afrisal.

Striker Persis Solo Arkhan Kaka menjadi tumpuan di sektor penyerang tim Garuda Muda.

Susunan pemain timnas U-17 Indonesia vs Ekuador U-17

Timnas U-17 Indonesia: 1-Ikram Al Giffari; 4-Andre Pangestu, 7-Figo Dennis, 8-Arkhan Kaka, 9-Kafiatur Rizky, 10-Ji Da Bin, 11-Riski Afrisal, 12-Welber Jardim, 14-Sulthan Zaky, 18-Jehan Pahlevi, 21-Iqbal Gwijangge

Pelatih: Bima Sakti

Timnas U-17 Ekuador: 1-Cristhian Loor; 2-Jair Collahuazo, 3-Ivis Davis, 4-Jesus Polo, 5-Jairo Reyes, 6-Elkin Ruiz, 7-Keny Arroyo, 10-Michael Bermudez, 11-Allen Obando, 15-Juan Rodriguez, 21-Santiago Sanchez

Pelatih: Martinez Diego.


Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper