BISNIS.COM, JAKARTA-Pada Sabtu (11/5/2013), beberapa pertandingan sepak bola di berbagai liga belahan dunia. Berikut rangkumannya:
Dari Liga Inggris, Chelsea berhasil menumbangkan Aston Villa dengan kedudukan 2-1 dalam pertandingan yang berlangsung dari Villa Park — Birmingham.
Pada pertandingan itu, bintang the Blues, Frank Lampard tampil bersinar dengan menciptakan dua gol pada menit 61 dan 88.
Padahal, Chelsea sempat tertinggal pada menit 15 melalui gol yang diciptakan C Benteke yang membawa Aston Villa unggul sementara sampai babak pertama berakhir.
Dari Liga Italia Serie A, Juventus berhadapan dengan Cagliari dengan kedudukan akhir imbang 1-1.
Cagliari sempat memimpin pertandingan melalui gol yang disarangkan V. Ibarbo pada menit 13 sampai awal babak kedua.
Tetapi, pada menit 61 kedudukan berubah setelah M. Vucinic menyamakan kedudukan dan menyelamatkan Juve dari kekalahan.
Dari Liga Spanyol, ada 3 pertandingan yaitu Levante UD vs Real Zaragoza dengan hasil imbang tanpa gol.
Sementara itu, Athletico Bilbao menang dengan skor 2-1 saat melawan Melloarca. Sedangkan Real Valladold menang 1-0 atas Devortico la Coruna. (Sumber: goal.com)
Rangkuman Hasil Pertandingan: Lampard Bersinar, Juve Cukup Seri
BISNIS.COM, JAKARTA-Pada Sabtu (11/5/2013), beberapa pertandingan sepak bola di berbagai liga belahan dunia. Berikut rangkumannya:Dari Liga Inggris, Chelsea berhasil menumbangkan Aston Villa dengan kedudukan 2-1 dalam pertandingan yang berlangsung dari
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Konten Premium
Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.
Artikel Terkait
Berita Lainnya
Berita Terbaru
16 menit yang lalu
Bekuk Moicano, Islam Makhachev Lewati Rekor Khabib Nurmagomedov
33 menit yang lalu