Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Prediksi Skor Hungaria vs Swiss, 15 Juni: Susunan Pemain, H2H, Preview, Data

Timnas Swiss akan melakoni partai perdana mereka di Grup A Euro 2024 menghadapi Hungaria di Stadion RheinEnergie, Cologne, Sabtu (15/6/2024) pukul 20.00 WIB.
Pemain Swiss, Granit Xhaka/Reuters
Pemain Swiss, Granit Xhaka/Reuters

Bisnis.com, JAKARTA - Timnas Swiss akan melakoni partai perdana mereka di Grup A Euro 2024 menghadapi Hungaria di Stadion RheinEnergie, Cologne, Sabtu (15/6/2024) pukul 20.00 WIB.

Gelandang Bayer Leverkusen Granit Xhaka mengusung target tinggi bersama timnas Swiss pada Euro 2024 yang dimulai akhir pekan ini.

Xhaka mengatakan ingin Swiss bisa melangkah lebih jauh pada Piala Eropa 2024 kali ini setelah pada edisi sebelumnya mampu mencapai babak perempat final.

"Rasanya seperti pengakuan bagi kami, bagi staf, dan juga bagi seluruh Swiss. Pertandingan (babak 16 besar) melawan Prancis sudah masuk dalam buku sejarah. Kami akan selalu mengingat pertandingan itu. Jika kami sedikit lebih beruntung, kami mungkin bisa menyingkirkan Spanyol (di perempat final, di mana Swiss kalah adu penalti)," ungkap Xhaka.

"Sayangnya, saat adu penalti, kami kurang beruntung. Ini menunjukkan sekali lagi bahwa kami adalah tim yang bagus dan bersama-sama kami dapat mencapai sesuatu. Itulah niat kami saat ini untuk turnamen di Jerman juga, dan kami akan memberikan segalanya untuk kembali membuat sejarah," tegasnya.

Pada Euro 2020, Swiss secara mengejutkan mampu menyingkirkan juara bertahan Prancis pada babak 16 besar lewat drama adu penalti, namun selanjutnya langkah mereka terhenti di perempat final setelah takluk adu penalti dari Spanyol.

Meski ada target tinggi yang berusaha untuk dilampaui, Xhaka sadar jika target terdekat Swiss adalah melewati babak penyisihan Grup A bersaing dengan Jerman, Skotlandia, dan Hungaria.

Pemain berusia 31 tahun itu menyadari ini merupakan grup yang sulit, namun Swiss akan berupaya sekeras mungkin dan melaju sejauh yang mereka bisa.

"Pertandingan pertama (melawan Hungaria) tentu saja penting. Saya tidak mengatakan kami harus menang, tapi jelas akan sangat menyenangkan jika kami bisa memulai turnamen dengan kemenangan," jelas Xhaka.

"Kami harus memainkan pertandingan sempurna melawan Hongaria dan tetap fokus selama 90 menit. Dan kami membutuhkan semangat tim. Bersama kita kuat. Mudah-mudahan kami bisa menunjukkannya pada pertandingan pertama kami pada Sabtu (15/6)," pungkasnya.

Prediksi Susunan Pemain Hungaria vs Swiss:

Hungary possible starting lineup:

Gulacsi; Lang, Orban, Szalai; Nego, A. Nagy, Schafer, Kerkez; Szoboszlai, Sallai; Vargas

Switzerland possible starting lineup:

Sommer; Schar, Akanji, Rodriguez; Widmer, Freuler, Xhaka, Ndoye; Shaqiri, Vargas; Amdouni

Head to Head Hungaria vs Swiss:

Date Match Score Competition
08 Jan 1911 Switzerland vs Hungary 2-0 International Friendly
29 Oct 1911 Hungary vs Switzerland 9-0 International Friendly
12 May 1918 Hungary vs Switzerland 2-1 International Friendly
15 Jun 1922 Hungary vs Switzerland 1-1 International Friendly
11 Mar 1923 Switzerland vs Hungary 1-6 International Friendly
18 May 1924 Switzerland vs Hungary 4-2 International Friendly
25 Mar 1925 Hungary vs Switzerland 5-0 International Friendly
01 Nov 1928 Hungary vs Switzerland 3-1 Dr Gero Cup
14 Apr 1929 Switzerland vs Hungary 4-5 Dr Gero Cup
13 Apr 1930 Switzerland vs Hungary 2-2 International Friendly
12 Apr 1931 Hungary vs Switzerland 6-2 Dr Gero Cup
19 Jun 1932 Switzerland vs Hungary 3-1 Dr Gero Cup
17 Sep 1933 Hungary vs Switzerland 3-0 Dr Gero Cup
14 Apr 1935 Switzerland vs Hungary 6-2 Dr Gero Cup
10 Nov 1935 Hungary vs Switzerland 6-1 International Friendly
11 Apr 1937 Switzerland vs Hungary 1-5 Dr Gero Cup
14 Nov 1937 Hungary vs Switzerland 2-0 Dr Gero Cup
12 Jun 1938 Hungary vs Switzerland 2-0 FIFA World Cup
02 Apr 1939 Switzerland vs Hungary 3-1 International Friendly
31 Mar 1940 Hungary vs Switzerland 3-0 International Friendly
16 Nov 1941 Switzerland vs Hungary 1-2 International Friendly
01 Nov 1942 Hungary vs Switzerland 3-0 International Friendly
16 May 1943 Switzerland vs Hungary 1-3 International Friendly
21 Apr 1948 Hungary vs Switzerland 7-4 Dr Gero Cup
20 Sep 1952 Switzerland vs Hungary 2-4 Dr Gero Cup
10 Oct 1954 Hungary vs Switzerland 3-0 International Friendly
17 Sep 1955 Switzerland vs Hungary 4-5 Dr Gero Cup
25 Oct 1959 Hungary vs Switzerland 8-0 International Friendly
04 Oct 1964 Switzerland vs Hungary 0-2 International Friendly
05 Jun 1966 Hungary vs Switzerland 3-1 International Friendly
15 Nov 1970 Switzerland vs Hungary 0-1 International Friendly
04 Dec 1974 Hungary vs Switzerland 1-0 International Friendly
30 Apr 1976 Switzerland vs Hungary 0-1 International Friendly
28 Apr 1981 Switzerland vs Hungary 2-2 FIFA World Cup
14 Oct 1981 Hungary vs Switzerland 3-0 FIFA World Cup
22 Aug 1984 Hungary vs Switzerland 3-0 International Friendly
04 Apr 1989 Hungary vs Switzerland 3-0 International Friendly
09 Mar 1994 Hungary vs Switzerland 1-2 International Friendly
29 Mar 1995 Hungary vs Switzerland 2-2 UEFA European Championship
11 Oct 1995 Switzerland vs Hungary 3-0 UEFA European Championship
30 Apr 1997 Switzerland vs Hungary 1-0 FIFA World Cup
20 Aug 1997 Hungary vs Switzerland 1-1 FIFA World Cup
18 Nov 1998 Hungary vs Switzerland 2-0 International Friendly
13 Feb 2002 Switzerland vs Hungary 2-1 Four Nation Tournament, Cyprus
07 Oct 2016 Hungary vs Switzerland 2-3 FIFA World Cup
07 Oct 2017 Switzerland vs Hungary 5-2 FIFA World Cup

Timnas Hungaria:

Goalkeepers: Dénes Dibusz (Ferencváros), Péter Gulácsi (Leipzig), Péter Szappanos (Paks)

Defenders: Botond Balogh (Parma), Bendegúz Bolla (Servette), Endre Botka (Ferencváros), Márton Dárdai (Hertha Berlin), Attila Fiola (Fehérvár), Miloš Kerkez (Bournemouth), Ádám Lang (Omonoia), Zsolt Nagy (Puskás Akadémia), Loïc Négo (Le Havre), Willi Orbán (Leipzig), Attila Szalai (Freiburg)

Midfielders: Dániel Gazdag (Philadelphia Union), Mihály Kata (MTK Budapest), László Kleinheisler (Hajduk Split), Ádám Nagy (Spezia), András Schäfer (Union Berlin), Callum Styles (Sunderland), Dominik Szoboszlai (Liverpool)

Forwards: Martin Ádám (Ulsan HD), Kevin Csoboth (Újpest), Kristofer Horváth (Kecskemét), Roland Sallai (Freiburg), Barnabás Varga (Ferencváros)

Timnas Swiss:

Goalkeepers: Gregor Kobel (Dortmund), Yvon Mvogo (Lorient), Yann Sommer (Inter)

Defenders: Manuel Akanji (Manchester City), Nico Elvedi (Mönchengladbach), Ricardo Rodríguez (Torino), Fabian Schär (Newcastle), Leonidas Stergiou (Stuttgart), Silvan Widmer (Mainz), Cédric Zesiger (Wolfsburg)

Midfielders: Michel Aebischer (Bologna), Remo Freuler (Bologna), Ardon Jashari (Luzern), Fabian Rieder (Rennes), Xherdan Shaqiri (Chicago Fire), Vincent Sierro (Toulouse), Renato Steffen (Lugano), Ruben Vargas (Augsburg), Granit Xhaka (Leverkusen), Denis Zakaria (Monaco), Steven Zuber (AEK Athens)

Forwards: Zeki Amdouni (Burnley), Kwadwo Duah (Ludogorets), Breel Embolo (Monaco), Dan Ndoye (Bologna), Noah Okafor (AC Milan)

Prediksi Skor Hungaria vs Swiss, 15 Juni:

Skor Hungaria vs Swiss 0-1

Skor Hungaria vs Swiss 1-2

Skor Hungaria vs Swiss 1-1


Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper