Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Digugat Kemenhan, Nama Steaua Bucharest Akan Diubah

Steaua Bucharest, juara Piala Eropa 1986 , akan mengubah nama klub mereka FCSB dalam upaya untuk mendapatkan lisensi bermain di kejuaraan Rumania musim depan dan kompetisi Eropa, kata pemilik Gigi Becali pada Rabu (15/2/2017).
Manchester City vs Steaua Bucharest, juara Piala Eropa 1986  di babak play off Liga Champions 2016./Reuters
Manchester City vs Steaua Bucharest, juara Piala Eropa 1986 di babak play off Liga Champions 2016./Reuters

Bisnis.com, BUCHAREST   - Steaua Bucharest, juara Piala Eropa 1986 ,  akan mengubah nama klub mereka FCSB dalam upaya untuk mendapatkan lisensi  bermain di kejuaraan Rumania musim depan dan kompetisi Eropa, kata pemilik Gigi Becali  pada  Rabu (15/2/2017).

Pengumuman itu terjadi dua bulan setelah pengadilan menegaskan bahwa kementerian pertahanan memiliki hak untuk menggunakan merek Steaua dan simbol yang terkait dengan itu.

"Saya mengubah nama resmi untuk FCSB," kata Becali. "Tapi mereka tidak bisa mengubah sifat, itu diserahkan kepada Allah. Dunia mengenal kita sebagai Steaua."

Steaua adalah klub paling sukses di Rumania dengan 26 gelar liga. Mereka kini ada di posisi kedua dalam klasemen, enam poin di belakang Viitorul Constanta yang dipimpin oleh mantan bintang Rumania dan Steaua  Gheorghe Hagi.


Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Penulis : Martin Sihombing
Sumber : REUTERS
Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper