Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

LAGA INTERNASIONAL: Sevila vs Pelita Bandung Raya, Rekor & Preview (RCTI)

Juara Liga Eropa 2013/2014 yaitu klub Sevilla akan unjuk kemampuan di Indonesia dengan melawan klub Pelita Bandung Raya di Stadion Jalak Harupat Bandung, Kamis (22/5/2014).
Sevilla setelah menjuarai Liga Europa 2014/UEFA.com
Sevilla setelah menjuarai Liga Europa 2014/UEFA.com

Bisnis.com, JAKARTA -  Juara Liga Eropa 2013/2014 yaitu klub Sevilla akan unjuk kemampuan di Indonesia dengan melawan klub Pelita Bandung Raya di Stadion Jalak Harupat Bandung, Kamis (22/5/2014) dan akan disiarkan RCTI  pukul 20.30.

Klub asal Spanyol itu datang ke Indonesia dengan kekuatan penuh dan diprakarsai oleh LFP World Challenge yang merupakan agenda yang dijalankan oleh Liga Profesional Spanyol dan pemerintah Negeri Matador itu.

Sevilla

LAGA INTERNASIONAL: Sevila vs Pelita Bandung Raya,  Rekor & Preview (RCTI)
 

Didirikan : 1905

Alamat: Calle Sevilla Fútbol Club
41005 Sevilla

Negara: Spanyol

Telepon

+34 (902) 510 011

Faks:

+34 (954) 536 061

Email

[email protected]

Pelita Bandung Raya

LAGA INTERNASIONAL: Sevila vs Pelita Bandung Raya,  Rekor & Preview (RCTI)

 

Julukan

The Boys Are Back

Tahun Berdiri

1970

Alamat

Jalan Surya Sumantri KAV 10A

Telepon

022-2000010

Fax

022-87801633

Pemilik

MARCO GRACIA PAULO

Website

www.pelitabandungraya.co

Email

[email protected]

"Kedatangan kami ke sini salah satu tujuannya untuk menularkan ilmu sepak bola. Kami ingin pertandingan ini dapat mendekatkan kami dengan masyarakat yang biasa menonton kami," kata pelatih Sevilla, Unai Emery di Jakarta, Rabu (21/5/2014).

Harga tiket

 Kelas

Harga

VIP

Rp100.000

Barat I dan II

Rp60.000

Timur

Rp40.000

Utara/Selatan

20.000

*Harga tiket tersebut sudah termasuk tiketing fee.

Tiket bisa didapatkan di kantor Pelita Bandung Raya,Bumi Bandung Raya di Ruko Suryasumantri Kavling 10 ,jalan Suryasumantri Bandung.Pemesan bisa kontak nomor telepon 087825164094. - See more at: http://www.pelitabandungraya.co/in/Berita/Tiket-PBR-vs-Sevilla-FC-.html#sthash.87nKrB3F.dpuf

Menurut dia, pada pertandingan melawan Pelita Bandung Raya pihaknya berjanji akan menampilkan permainan terbaik seperti halnya saat turun di kompetisi La Liga. Hal ini dilakukan agar penonton Indonesia bisa menikmati.

"La Liga salah satu liga terbaik yang bersanding dengan liga lain seperti Liga Inggris, Italia dan Jerman. Kedatangan kami ke sini juga membawa nama besar Sevilla," katanya.

CEO Nine Sport selaku promotor, Arif Wicaksono di Jakarta, Rabu mengatakan bangga bisa terlibat dalam program pemasaran produk La Liga di Indonesia dan bisa mendatangkan salah satu klub besar dari Spanyol.

"Ini sebuah kebanggan bagi kami untuk bisa berperan dalam kegiatan ini. Yang jelas event ini akan menjadi pertandingan yang sangat menarik bagi masyarakat Indonesia," katanya.

Sevilla datang ke Indonesia membawa 19 pemain yang mayoritas adalah pemain utama seperti Javi Varas, Sergio Rico, Mode Acosta, Vicente Iborra, Cotan, Vitolo, Marko Marin, Jairo Samperio dan Jose Antonio Reyes.

Untuk menonton pertandingan persahabatan antara Sevilla melawan tuan rumah Pelita Bandung Raya, penonton harus mengeluarkan biaya tiket mulai Rp10.000 hingga Rp90.000.

Pertandingan Terakhir Sevilla

Jum

11/04/14

Liga Europa

Sevilla

4 - 1

Porto

Min

13/04/14

Liga Spanyol

Real Betis

0 - 2

Sevilla

Sen

21/04/14

Liga Spanyol

Sevilla

4 - 0

Granada

Jum

25/04/14

Liga Europa

Sevilla

2 - 0

Valencia

Sen

28/04/14

Liga Spanyol

Athletic Club

3 - 1

Sevilla

Jum

02/05/14

Liga Spanyol

Valencia

3 - 1

Sevilla

Sen

05/05/14

Liga Spanyol

Sevilla

0 - 0

Villarreal

Sen

12/05/14

Liga Spanyol

Getafe

1 - 0

Sevilla

Kam

15/05/14

Liga Europa

Sevilla

P 0 - 0

Benfica

Sen

19/05/14

 Liga Spanyol

Sevilla

3 - 1

Elche

Gelar Sevilla

Kompetisi

Area

Ke

Primera División

Spanyol

1

Segunda División

Spanyol

4

Piala UEFA

Eropa

3

Piala Super UEFA

Eropa

1

Copa del Rey

Spanyol

5

Super Cup

Spanyol

1

 Gelar Pelita Bandung Raya

Liga Indonesia 1996/1997:

Runner Up

Nuralim:Pemain Terbaik

Liga Indonesia 1995/1996:

Juara

Dejan Glusevic Top Skor (30)

Liga Indonesia 1994/1995:

8 Besar

 

Piala IPHI  1990

Peringkat 3 Piala  

Peri Sandria Top Skor 34 Gol

Piala IPHI 1989

   Juara  

 

Galatama 1993/1994

Peringkat 8

 

Galatama 1992/1993

Peringkat 17

 

Galatama 1990/1992:

Peringkat 17  

 

Galatama 1989/1990

Peringkat 17  

 

Galatama 1988/1989

Peringkat 7

 

Galatama 1987/1988:

Peringkat 14  

Dadang Kurnia Top Skor 18 Gol

 Empat Pertandingan Terakhir Pelita Bandung Raya (PBR)

19/Apr/2014

ISL

AREMA INDONESIA

3 - 0

PBR

23/Apr/2014

ISL

GRESIK UNITED

0 - 0

PBR

27/Apr/2014

ISL

PBR

1 - 0

PERSIB

20/May/2014

ISL

PERSIB

2 - 2

PBR

 Statistik Pelita Bandung Raya di Liga Indonesia 2014

 

Total

Home

Away

No Urut

6

           
 

Jumlah Pertandingan

11

5

6

Menang

4

2

2

Seri

4

2

2

Kalah

3

1

2

Gol Masuk

12

6

6

Gol Kemasukan

12

4

8


Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Penulis : Martin Sihombing
Sumber : Antara/ligaindonesia/uefa.com/soccerway/Sevilla.es
Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper