Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

LIGA INGGRIS: Jadwal Minggu 20 Januari2 Bigmatch Manchester United & Chelsea

Pertandingan Liga Inggris Minggu 20  Januari 2013

Pertandingan Liga Inggris Minggu 20  Januari 2013

WIB

Pertandingan

Stadion/markas

TV

20:30

Chelsea vs Arsenal

Stamford Bridge/ Chelsea

MNC TV

23:00

Tottenham vs Manchester United

White Hart Lane/ Tottenham

Global TV

Sumber: Premierleague.com, MNCTV, Global TV

JAKARTA—Liga utama Inggris atau EPL (English Premier League) hari ini akan menggelar dua big match yang sangat menentukan formasi empat besar klasemen.

Data pertandingan situs resmi liga Inggris, Premierleague.com, menyebutkan kedua big match itu diawali dengan pertandingan antara tuan rumah Chelsea melawan Arsenal dengan jadwal kick off pukul 20:30 WIB.

Setengah jam setelah itu pertandingan itu selesai, Manchester United akan berhadapan dengan tuan rumah Tottenham Hotspur di Stadion White Hart Lane.

Kekalahan bagi Manchester United memang tidak akan menggusurnya di puncak klasemen, namun justru signifikan bagi Tottenham untuk merebut  posisi ke-3 dari Chelsea.

Namun, asa Tottenham Hotspur tersebut bukanlah pekerjaan mudah, jika kita berpaling ke hasil laga kandang pada musim kompentisi tahun lalu (2011/2012).

Dalam pertandingan antara Tottenham dan MU di Stadion White Hart Lane Minggu 4 Maret 2012, Tottenham justru dihajar MU 3-1. Statistik pertandingan Premierleague.com menyebutkan, dalam 5 laga terakhir Tottenham vs MU di Stadion White Hart Lane, Tottenham tak pernah menang. Torehan terbaik Tottenham adalah 3 kali bermain seri, sisanya adalah kekalahan 2 kali.

Akan  tetapi, bola itu bundar. Bisa saja Tottenham membalik sejarah, seperti saat mencuri kemenangan di Old Trafford pada pertandingan Sabtu 29 September 2012 dengan kemenangan 3-2.

 Chelsea Labil

Relakah Chelsea menyerahkan posisi ke-3-nya kepada Tottenham? Jika menilik kepada performa terakhir saat ditahan imbang 2-2 oleh tamunya Southampton ketika mejalani laga ke-22 Kamis (17/1/2012) lalu, maka laga melawan Arsenal malam ini merupakan tugas berat bagi skuad besutan Rafael Benitez tersebut.

Chelsea memang hanya membutuhkan hasil imbang untuk mengamankan posisinya di peringkat ke-3. Hal itu karena jika Tottenham menang dan Chelsea imbang, perolehan kedua tim akan menjadi sama  43, namun Chelsea  unggul dalam selisih gol dengan surplus 24, sedangkan Tottenham hanya surplus 12.

Itulah sebabnya, Chelsea tidak boleh kalah. Namun, keinginan  itu tidaklah mudah dipenuhi karena yang harus dihadapi adalah Arsenal, yang membutuhkan kemenangan agar bangkit dan bisa bersaing memperebutkan posisi lima besar.  (sut)

Klasemen Liga Inggris Minggu  20  Januari (03:00 WIB)

Posisi

Klub

Poin

Main

M

S

K

MG

KG

SG

1

Manchester United

55

22

18

1

3

56

29

27

2

Manchester City

51

23

15

6

2

45

19

26

3

Chelsea

42

22

12

6

4

45

21

24

4

Tottenham Hotspur

40

22

12

4

6

39

27

12

5

Everton

37

22

9

10

3

35

26

9

6

Arsenal

34

21

9

7

5

40

24

16

7

Liverpool

34

23

9

7

7

40

28

12

8

West Bromwich Albion

34

23

10

4

9

33

32

1

9

Swansea City

33

23

8

9

6

34

27

7

10

Stoke City

29

23

6

11

6

22

27

-5

11

Sunderland

28

23

7

7

9

27

31

-4

12

West Ham United

27

22

7

6

9

25

28

-3

13

Norwich City

26

23

6

8

9

24

39

-15

14

Fulham

25

23

6

7

10

33

40

-7

15

Southampton

22

22

5

7

10

30

40

-10

16

Newcastle United

21

23

5

6

12

28

41

-13

17

Aston Villa

20

23

4

8

11

19

44

-25

18

Reading

19

23

4

7

12

28

43

-15

19

Wigan Athletic

19

23

5

4

14

25

43

-18

20

Queens Park Rangers

15

23

2

9

12

18

37

-19

Posisi

Klub

Poin

Main

M

S

K

MG

KG

SG

Sumber: Premierleague.com

Ket: M (menang), S (seri), K (kalah), MG (memasukkan gol), KG (kemasukan gol), SG (selisih gol)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel


Penulis : Sutarno
Editor : Sutarno

Topik

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper