Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Jadwal Siaran Langsung Pertandingan Sepak Bola 10-14 Oktober

La Liga menyimpan kisah mendukakan hati. Dalam tujuh pekan pembuka Liga Spanyol musim 2015/16, Barcelona dua kali keok, 1-4 dari Celta Vigo di pekan kelima, dan kalah 1-2 ketika meladeni Sevilla pada akhir pekan lalu.
Pemain Arema Cronus Lancine Kone (kanan) berusaha melewati pemain Bali United Fadil Sausu (tengah) dan Komang Adi Parwa (kiri) dalam pertandingan leg pertama 8 besar Piala Presiden di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang, Jawa Timur, Sabtu (19/9/2015)/Ari Bowo Sucipto
Pemain Arema Cronus Lancine Kone (kanan) berusaha melewati pemain Bali United Fadil Sausu (tengah) dan Komang Adi Parwa (kiri) dalam pertandingan leg pertama 8 besar Piala Presiden di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang, Jawa Timur, Sabtu (19/9/2015)/Ari Bowo Sucipto

 

Bisnis.com, JAKARTA-- La Liga menyimpan kisah mendukakan hati. Dalam tujuh pekan pembuka Liga Spanyol musim 2015/16, Barcelona dua kali keok, 1-4 dari Celta Vigo di pekan kelima, dan kalah 1-2 ketika meladeni Sevilla pada akhir pekan lalu.

Tim asuhan pelatih Luis Enrique ini juga tidak diperkuat oleh Lionel Messi dalam dua pertandinga. Sebagai gantinya, Blaugrana mengandalkan sosok predator asal Brasil, Neymar.

Berikut jadwal siaran langsung sepak bola pada 10 sampai dengan 14 Oktober 2015:

Sabtu, 10 Oktober 2015:

* Kualifikasi Euro 2016:

Inggris vs Estonia, pukul 01.45 WIB, RCTI
Spanyol vs Luksemburg, pukul 01.45 WIB, Global TV
Azerbaijan vs Italia, pukul 23.00 WIB, Global TV
Kazakstan vs Belanda, pukul 23.00 WIB, Indovision

* Piala Presiden:
Persib vsMitra Kukar, pukul 18.00 WIB, Indosiar

Minggu, 11 Oktober 2015:

* Kualifikasi Euro 2016:

Rep. Ceska vs Turki, pukul 01.45 WIB, Global TV, RCTI
Kroasia vs Bulgaria, pukul 01.45 WIB, RCTI
Andorra vs Belgia, pukul 01.45 WIB, Indovision, Global TV
Serbia vs Portugal, pukul 23.00 WIB, Indovision, RCTI

* Piala Presiden:
Sriwijaya FC vs Arema, pukul 18.00 WIB, Indosiar

Senin, 12 Oktober 2015:

* Kualifikasi Euro 2016:

Jerman vs Georgia, pukul 01.45 WIB, RCTI
Rusia vs Montenegro, pukul 23.00 WIB, Global TV

* Uji Coba:
Denmark vs Prancis, pukul 01.45 WIB, Global TV

Selasa, 13 Oktober 2015:

* Kualifikasi Euro 2016:

Ukraina vs Spanyol, pukul 01.45 WIB, RCTI
Lituania vs Inggris, pukul 01.45 WIB, Global TV

Rabu, 14 Oktober 2015:

* Kualifikasi Euro 2016:

Belanda vs Rep. Ceska, pukul 01.45 WIB, RCTI
Italia vs Norwegia, pukul 01.45 WIB, Global TV
Malta vs Kroasia, pukul 01.45 WIB, Indovision


Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Penulis : Newswire
Editor : Nancy Junita
Sumber : Antara
Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper