BISNIS.COM, JAKARTA—Spanyol versus Uruguay salah satu partai di perempat final Piala Dunia U-20 Tahun 2013, yang bakal digelar mala mini atau Sabtu (6/7/2013) di Stadion Yeni Rize Sehir, Turki. Melihat track-record menuju perempat final, Spanyol diunggulkan dibandingkan dengan Uruguay.
Tim ini tidak pernah mengalami kekalahan hingga di perempat final. Setelah menkandaskan AS 4-1 di pertandingan awal Piala Dunia U-20 Tahun 2013, Spanyol tetap menjaga asa menjuarai Piala Dunia U-20 Tahun 2013. Bahkan, Prancis –salah satu peserta perempat final Piala Dunia U-20 Tahun 2013—digebug 2-1. Di babak 16 besar (pedelapan final) menghentikan perlawnan Meksiko dengan skor 2-1.
Sebaliknya, Uruguay pada awal pertandingan di babak penyisihan grup, terkapar dihajar Kroasia 0-1. Di perdelapan final mengalahkan Nigeria juga dengan 2-1.
Namun, kedua tim ini, sama-sama memiliki pemain haus gold an kini menjadi top scorer Piala Dunia U-20 Tahun 2013. Uruguay diwakili Nicolas Lopez dengan empat gol, Spanyol melalui Jese deegan lima gol.
Di perempat final lainnya, Prancis akan menghadapi Uzbekistan. Prancis lebih diungulkan. Kendati sempat dikalahkan Spanyol 1-2 di pertandingan penyisihan grup, Lez Blues meraup tiga poin di dua pertandingan sisa dengan mengalahkan Ghana 2-1 dan menahan AS 1-1.
Sebaliknya, Uzbekistan lolos ke perempat final Piala DUnia U-20 Tahun 2013 karena menjadi posisi ketiga terbaik. Uzbekistan mengalami kekalahan dari Uruguay dengan skor telak, 0-4. Dan di perempat final mengalahkan Yunani 3-1.
“Menang 4-1 dari Turki [di perdelapan final Piala Dunia U-20 Tahun2013], sangat cantik. Kami percaya, dari ke pertandingan ke pertandingan itu akan berlanjut…” ujar striker Prancis Jean Christophe Bahebeck.
Top skor
Brauma (Portugal) 5
Jese (Spanyol) 5
Nicolas Lopez (Uruguay) 4
Yaya Sanogo (Prancis) 3
Abdul Ajagun (Nigeria) 3
Pertandingan Perempat final
Sabtu, 6 Juli 2013 | |||||
Waktu | Tim |
| Tim | babak | Stadion |
15:00 GMT | Prancis | versus | Uzbeksitan | Perempat final | Yeni Rize Sehir Stad |
18:00 GMT | Spanyol | verus | Uruguay | Perempat final | Bursa Ataturk Stadium |
Minggu, 7 Juli 2013 | |||||
Waktu | Tim |
| Tim | Babak | Stadion |
18:00 GMT | Ghana | Versus | Chile | Perempat finals | Ali Sami Yen |
15:00 GMT | Irak | Versus | Korsel | Perempat final | Fritz Walter Stadion |
Hasil Babak 16 Besar
Tanggal | Venue |
| Hasil | ||||
02/07 | Spanyol | Meksiko | |||||
02/07 | Yunani | Uzbekistan | |||||
02/07 | Nigeria | Uruguay | |||||
02/07 | Prancis | Turki | |||||
03/07 | Portugal | Ghana | |||||
03/07 | Kroasia | Chile | |||||
03/07 | Kolombia | Korsel | |||||
03/07 | Irak | Paraguay | |||||
Road to Perempat final
Prancis
Prancis – Ghana 2-1
Prancis – AS 1-1
Spanyol – Prancis 2-1
Spanyol
AS- Spanyol 1-4
Spanyol-Ghana 1-0
Spanyol-Prancis 2-1
Ghana
Prancis-Ghana 3-1
Spanyol – Ghana 1-0
Ghana – AS 4-1
Korsel
Kuba-Korsel 1-2
Portugal-Korsel 2-2
Korsel-Nigeria 0-1
Chile
Chile-Mesir 2-1
Chile-Inggris 1-1
Irak-Chile 2-1
Uzbekistan
Selandia Baru-Uzbekistan 0-3
Kroasia-Uzbekistan 1-1
Uzbekistan-Uruguay 0-4
Uruguay
Uruguay-Kroasia 0-1
Selandia Baru-Uruguay 0-2
Uzbekistan-Uruguay 0-4
Irak
Inggris-Irak 2-2
Irak-Mesir 2-1
Irak-Chile 2-1