Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

OLIMPIADE 2012: Inilah Jadwal Pertandingan Sepak Bola Putri

 

 

Distribusi 12 tim sepak bola putri

Olimpiade 2012

Grup

Tim

E

Inggris Raya, Selandia Baru, Kamerun, Brasil

F

Jepang, Kanada, Swedia, Afrika Selatan

G

Amerika Serikat, Prancis, Kolombia, Korea Utara

 

 

JAKARTA: Olimpiade 2012 London baru dibuka Jumat (27/2012), namun pesta olah raga dunia 4 tahunan itu hari ini, Rabu (25/7/2012) sudah mulai menggelar pertandingan di cabang sepak bola putri.

 

Hari ini pukul 16:00 waktu london (22:00 WIB) digelar pertandingan perdana penyisihan grup, yang dimulai dari Grup E dengan menggelar laga Inggris Raya melawan Selandia Baru.

 

Cabang sepak bola putri Olimpiade 2012 diikuti 12 tim yang terbagi ke dalam 3 Grup, yaitu Grup E, Grup F, Grup.

 

Penamaan grup cukup unik, karena melanjutnya urutan abjad dari cabang sepak bola putra yang dibagi ke dalam empat grup: A, B, C, D.

 

Di cabang sepak bola putri, penyisihan ketiga grup tersebut menggunakan format setengah kompetisi untuk mejaring 8 tim yang akan berlaga ke perempat final.

 

Enam tim diambil dari juara dan runner up Grup E, F, dan G. Ada pun dua tim lagi diambil dari peringkat terbaik dari ketiga grup tersebut. Jadwal pertandingan selengkapnya dapat dilihat di bawah. (sut)

 

 

 

JADWAL SEPAK BOLA PUTRI OLIMPIADE 2012

Laga

Hari/Tanggal

WIB

Grup

Pertandingan/Skor

Stadion

PENYISIHAN GRUP E, F, G

1

Rabu,25 Juli

22:00

E

Inggris Raya

 

 

Selandia Baru

Millenium

2

Rabu,25 Juli

23:00

F

Jepang

 

 

Kanada

Conventry

3

Rabu,25 Juli

23:00

G

Amerika S

 

 

Prancis

Hampden Park

4

Kamis,26 Juli

00:45

E

Kamerun

 

 

Brasil

Millenium

5

Kamis,26 Juli

01:45

F

Swedia

 

 

Afrika S

Conventry

6

Kamis,26 Juli

01:45

G

Kolombia

 

 

Korea Utara

Hampden Park

7

Sabtu,28 Juli

18:00

F

Jepang

 

 

Swedia

Conventry

8

Sabtu,28 Juli

20:30

E

Selandia Baru

 

 

Brasil

Millenium

9

Sabtu,28 Juli

20:45

F

Kanada

 

 

Afrika S

Conventry

10

Sabtu,28 Juli

23:00

G

Amerika S

 

 

Kolombia

Hampden Park

11

Sabtu,28 Juli

23:15

E

Inggris Raya

 

 

Kamerun

Millenium

12

Minggu,29Juli

01:45

G

Prancis

 

 

Korea Utara

Hampden Park

13

Selasa,31 Juli

20:30

F

Jepang

 

 

Afrika S

Millenium

14

Selasa,31 Juli

20:30

F

Kanada

 

 

Swedia

St Jame’s Park

15

Selasa,31 Juli

23:15

G

Amerika S

 

 

Korea Utara

Old Trafford

16

Selasa,31 Juli

23:15

G

Prancis

 

 

Kolombia

St Jame’s Park

17

Rabu,1 Agustus

01:45

E

Selandia Baru

 

 

Kamerun

Conventry

18

Rabu,1 Agustus

01:45

E

Inggris Raya

 

 

Brasil

Wembley

PEREMPAT  FINAL (PF)

19

Jumat,3 Agust

18:00

PF1

Juara F

 

 

Runner-up G

Hampden Park

20

Jumat,3 Agust

20:30

PF2

Juara G

 

 

Juara3 E/F

St Jame’s Park

21

Jumat,3 Agust

23:00

PF3

Runner-up E

 

 

Runner-up F

Millenium

22

Sabtu,4 Agust

01:30

PF4

Juara E

 

 

Juara3 F/G

Conventry

SEMI FINAL (SF)

23

Senin,6 Agust

23:00

SF1

Pemenang 19

 

 

Pemenang 21

Wembley

24

Selasa,7 Agust

01:45

SF2

Pemenang  20

 

 

Pemenang  22

Old Trafford

PEREBUTAN MEDALI PERUNGGU

25

Kamis,9 Agust

19:00

 

Kalah 23

 

 

Kalah 34

Conventry

PEREBUTAN MEDALI EMAS

26

Jumat,10 Agust

01:45

 

Pemenang 23

 

 

Pemenang 24

Old Trafford

Sumber: london2012.com & Reuters, diolah

 

 

 

 


Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Penulis : Sutarno
Editor : Sutarno

Topik

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper