Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Klasemen Piala Dunia: Ini 6 Tim Lolos, 8 Tersingkir

Rangkaian pertandingan fase grup Piala Dunia 2018 telah menuntaskan matchday kedua. Artinya setiap tim masih menyisakan satu pertandingan lagi untuk mengakhiri fase grup dan memastikan 16 tim yang lolos ke fase berikutnya.
Rusia 2018/Reuters-David Mdzinarishvili
Rusia 2018/Reuters-David Mdzinarishvili

Bisnis.com, JAKARTA – Rangkaian pertandingan fase grup Piala Dunia 2018 telah menuntaskan matchday kedua yang diakhiri dengan Kolombia menggasak Polandia 3-0. Artinya setiap tim masih menyisakan satu pertandingan lagi untuk mengakhiri fase grup dan memastikan 16 tim yang lolos ke fase berikutnya.

Meskipun setiap masih menyisakan satu pertandingan lagi, sudah ada enam tim yang dipastikan lolos ke babak 16 besar. Keenam tim itu meliputi Rusia dan Uruguay (Grup A), Prancis (C), Kroasia (D), serta Inggris dan Belgia (G).

Di sisi lain, sudah delapan tim yang dipastikan tersisih. Mereka yakni Mesir dan Arab Saudi (A), Maroko (B), Peru (C), Kosta Rika (E), Tunisia dan Panama (G), serta Polandia (H).

Persaingan di Grup F yang dihuni Jerman, Meksiko, Swedia, dan Korea Selatan bisa disebut paling sengit lantaran belum satu tim pun dipastikan lolos dan juga belum satu tim pun dipastikan tersingkir, termasuk Korsel yang tengah menempati dasar klasemen.

Salah satu wakil Asia itu masih berpeluang lolos ke babak 16 besar apabila pada matchday terakhir menaklukkan Jerman dan pada saat bersamaan Meksiko menang atas Swedia.

Dalam kondisi demikian, Meksiko menjadi juara grup, sedangkan runner up ditentukan selisih gol antara Jerman, Swedia, dan Korsel karena sama-sama memiliki nilai 3.

Berikut klasemen sementara (peringkat, tim, main, menang, seri, kalah, gol memasukkan, gol kemasukan, selisih gol, nilai):

Grup A:

1

Rusia

2

2

0

0

8

1

+7

6

2

Uruguay

2

2

0

0

2

0

+2

6

3

Mesir

2

0

0

2

1

4

-3

0

4

Arab Saudi

2

0

0

2

0

6

-6

0

 

Grup B:

1

Spanyol

2

1

1

0

4

3

+1

4

2

Portugal

2

1

1

0

4

3

+1

4

3

Iran

2

1

0

1

1

1

+0

3

4

Maroko

2

0

0

2

0

2

-2

0

 

Grup C:

1

Prancis

2

2

0

0

3

1

+2

6

2

Denmark

2

1

1

0

2

1

+1

4

3

Australia

2

0

1

1

2

3

-1

1

4

Peru

2

0

0

2

0

2

-2

0

 

Grup D:

1

Kroasia

2

2

0

0

5

0

+5

6

2

Nigeria

2

1

0

1

2

2

+0

3

3

Islandia

2

0

1

1

1

3

-2

1

4

Argentina

2

0

1

1

1

4

-3

1

 

Grup E:

1

Brasil

2

1

1

0

3

1

+2

4

2

Swiss

2

1

1

0

3

2

+1

4

3

Serbia

2

1

0

1

2

2

+0

3

4

Kosta Rika

2

0

0

2

0

3

-3

0

 

Grup F:

1

Meksiko

2

2

0

0

3

1

+2

6

2

Jerman

2

1

0

1

2

2

+0

3

3

Swedia

2

1

0

1

2

2

+0

3

4

Korea Selatan

2

0

0

2

1

3

-2

0

 

Grup G:

1

Inggris

2

2

0

0

8

2

+6

6

2

Belgia

2

2

0

0

8

2

+6

6

3

Tunisia

2

0

0

2

3

7

-4

0

4

Panama

2

0

0

2

1

9

-8

0

 

Grup H:

1

Jepang

2

1

1

0

4

3

+1

4

2

Senegal

2

1

1

0

4

3

+1

4

3

Kolombia

2

1

0

1

4

2

+2

3

4

Polandia

2

0

0

2

1

5

-4

0

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel


Sumber : FIFA.com
Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper