JAKARTA: Tim sepak bola Olimpiade Spanyol harus bekerja keras di babak kedua setelah tertinggal 0-1 dari Jepang pada babak pertama.Dalam pertandingan di Hampden Park Glasgow Skotlandia, Spanyol yang mengandalkan para pemain berpengalaman seperti Kapten Javi Martinez, Jordi Alba dan Juan Mata memang tampil bak juara dunia dan juara Eropa.Jepang berupaya bermain efektif dan hasilnya Otsu berhasil memanfaatkan sepak pojok dan dengan satu sentuhan, pemain Borussia Moenchengladbach itu mencetak gol. 1-0 Jepang unggul dari Spanyol.Tak hanya itu, Spanyol juga harus mendapatkan kartu merah terhadap Javi Martinez yang harus keluar lapangan karena technical foul menahan striker Jepang kala duel 0ne-on-One. Jordi Alba juga terkena kartu kuning.Di pertandingan Grup D lainnya, Honduras bermain 2-2 dengan Maroko. (faa)
OLIMPIADE LONDON 2012: Babak I, Tim Sepak bola Spanyol tertinggal 0-1 dari Jepang
JAKARTA: Tim sepak bola Olimpiade Spanyol harus bekerja keras di babak kedua setelah tertinggal 0-1 dari Jepang pada babak pertama.Dalam pertandingan di Hampden Park Glasgow Skotlandia, Spanyol yang mengandalkan para pemain berpengalaman seperti Kapten
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Penulis : Dara Aziliya
Editor : Dara Aziliya
Topik
Konten Premium