Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

La Liga Spanyol Songsong Pekan Ke-11, Begini Klasemennya

Divisi Primer La Liga Spanyol segera menggelar rangkaian pertandingan pekan ke-11, ini klasemennya.
Suporter Barcelona/Reuters-Paul Hanna
Suporter Barcelona/Reuters-Paul Hanna

Bisnis.com, JAKARTA – Divisi Primer La Liga Spanyol segera menggelar rangkaian pertandingan pekan ke-11 dimulai pada Sabtu (3/11/2018) malam WIB hingga Selasa (6/11/2018) WIB.

Dua klub jagoan ibu kota, Atletico Madrid dan Real Madrid, langsung mengawali dua pertandingan pada matchday kali ini. Atletico Madrid akan bertandang ke markas Leganes, sedangkan Real Madrid menjamu tim promosi Real Valladolid.

Klasemen sementara dipimpin juara bertahan FC Barcelona dengan nilai 21, dibayangi ketat oleh Deportivo Alaves dengan hanya berselisih 1 angka di belakangnya. Sevilla dan Atletico Madrid mengikuti di urutan ketiga dan keempat dengan masing-masing mendulang nilai 19.

Sementara itu, juara Eropa Real Madrid tercecer di papan tengah, tepatnya di posisi kesembilan klasemen dengan koleksi 14 angka setelah selalu kalah dalam tiga pertandingan terakhir.

Berikut klasemen sementara La Liga (peringkat, tim, main, menang, seri, kalah, gol memasukkan, gol kemasukan, selisih gol, nilai)

1

Barcelona

10

6

3

1

28

12

+16

21

2

Deportivo Alaves

10

6

2

2

14

9

+5

20

3

Sevilla

10

6

1

3

22

13

+9

19

4

Atletico Madrid

10

5

4

1

12

5

+7

19

5

Espanyol

10

5

3

2

14

8

+6

18

6

Real Valladolid

10

4

4

2

9

7

+2

16

7

Levante

10

5

1

4

16

15

+1

16

8

Getafe

10

4

3

3

10

8

+2

15

9

Real Madrid

10

4

2

4

14

14

+0

14

10

Celta Vigo

10

3

4

3

17

13

+4

13

11

Girona

10

3

4

3

12

14

-2

13

12

Real Sociedad

10

3

3

4

12

13

-1

12

13

Real Betis

10

3

3

4

5

9

-4

12

14

Valencia

10

1

8

1

7

8

-1

11

15

Eibar

10

3

2

5

10

17

-7

11

16

Athletic Bilbao

10

1

7

2

11

15

-4

10

17

Villarreal

10

2

3

5

8

10

-2

9

18

Leganes

10

2

2

6

8

15

-7

8

19

Rayo Vallecano

10

1

3

6

10

20

-10

6

20

Huesca

10

1

2

7

8

22

-14

5

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel


Sumber : LaLiga.es

Topik

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper