Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Paris Saint-Germain Mantap Pimpin Klasemen Ligue 1

Ligue 1, kompetisi teratas dalam sistem sepak bola Prancis, segera memasuki rangkaian pertandingan pekan keenam. Ini klasemennya.
Striker Paris Saint-Germain Edinson Cavani/Reuters-Charles Platiau
Striker Paris Saint-Germain Edinson Cavani/Reuters-Charles Platiau

Bisnis.com, JAKARTA – Ligue 1, kompetisi teratas dalam sistem sepak bola Prancis, segera memasuki rangkaian pertandingan pekan keenam.

Di klasemen sementara, juara bertahan Paris Saint-Germain (PSG) masih di posisi teratas dengan nilai sempurna 15 hasil menyapu bersih lima laga awal dengan kemenangan.

PSG bukan hanya menjadi satu-satunya tim yang belum menelan kekalahan musim ini, tetapi juga satu-satunya yang belum kehilangan satu angka pun.

Laga lain yang layak diprediksi bakal seru ialah beradunya dua kekuatan lama Prancis yakni Lyon menjamu Marseille.

Lyon adalah peringkat ketiga klasemen akhir Ligue 1 musim lalu di bawah PSG dan AS Monaco, tetapi pada musim ini tengah berkutat di posisi ketujuh, sedangkan Marseille kini ada di slot kedua.

Berikut klasemen sementara Ligue 1 (peringkat, main, menang, seri, kalah, gol memasukkan, gol kemasukan, selisih gol, nilai):

1

Paris Saint-Germain

5

5

0

0

17

4

+13

15

2

Marseille

5

3

1

1

14

7

+7

10

3

Lille

5

3

1

1

9

4

+5

10

4

Toulouse

5

3

1

1

6

7

-1

10

5

Dijon

5

3

0

2

9

6

+3

9

6

Montpellier

5

2

2

1

5

4

+1

8

7

Lyon

5

2

1

2

6

4

+2

7

8

Nimes

5

2

1

2

12

12

+0

7

9

Stade Rennais

5

2

1

2

7

7

+0

7

10

Stade Reims

5

2

1

2

3

5

-2

7

11

Nice

5

2

1

2

4

7

-3

7

12

Angers

5

2

0

3

8

9

-1

6

13

Caen

5

1

3

1

6

7

-1

6

14

Saint-Etienne

5

1

3

1

3

6

-3

6

15

AS Monaco

5

1

2

2

7

7

+0

5

16

Strasbourg

5

1

2

2

6

7

-1

5

17

Nantes

5

1

2

2

5

8

-3

5

18

Amiens

5

1

1

3

7

8

-1

4

19

Bordeaux

5

1

1

3

6

10

-4

4

20

Guingamp

5

0

0

5

3

14

-11

0

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel


Sumber : Ligue1.com

Topik

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper